Mengenal Apa Itu Programmer?
Programmer adalah sebuah jenis profesi atau pekerjaan yang bertujuan untuk membuat sebuah sistem menggunakan bahasa pemrograman. Seseorang yang memiliki skill menulis kode program (syntax) dan merancang sistem, bisa juga disebut programmer. Kode atau bahasa program yang dimaksud seperti Java, Python, Javascript, PHP, dll.
Jenis-jenis Programmer yang Umum
1. Programmer Web
Jenis yang satu ini sudah umum kamu dengar. Programmer web sangat diminati oleh perusahaan atau startup.
2. Programmer Aplikasi
Programmer aplikasi adalah programmer pembuat aplikasi pada komputer maupun smartphone. Contohnya aplikasi yang terinstal di desktop mu, seperti antivirus, browser, tools-tools, dll.
3. Programmer Embedded System
Pekerjaan programmer embedded system adalah menulis source code sistem untuk mengontrol peralatan rumah/elektronik. Sistem tertanam digunakan dalam berbagai macam benda yang berada di dekat Anda seperti ponsel, kamera digital, remote control, mesin cuci, dll.
FANCY FORMATTING. GOOD INFO. GREAT TEAM! I will be bookmarking. ILY CODINGERS
ReplyDeleteOK
ReplyDeletesangat hebat!
ReplyDeleteBagaimana anda melakukannya?..
Sangat Hebat Kawanku!..
ReplyDeleteTeksnya sangat mudah dimengerti
Terimakasih Kawan Baikku!